Banner Bawah

Masih Dalam Penyelidikan. Penyebab Kebakaran di Terminal Domsetik Bandara Ngurah Rai

Artaya - atnews

2019-04-20
Bagikan :
Dokumentasi dari - Masih Dalam Penyelidikan. Penyebab Kebakaran di Terminal Domsetik Bandara Ngurah Rai
Slider 1

Badung, 20/4 (Atnews) - Communication and Legal Section Head Bandara  Ngurah Rai, Arie Ahsanurrohim, Sabtu,(20/4) menyebutkan, pasca Insiden kebakaran di terminal Domsetik Bandara Ngurah Rai, sampai saat ini terkait penyebab kebakaran masih dalam proses penyidikan dari pihak Inafis dan puslabfor Polri cabang Denpasar, Polresta Denpasar, KP3 dan AP 1. Jadi menunggu penyidikan terlibih dahulu.
"Kondisi sampai saat ini masih seperti pada saat pemadaman kemarin. Jadi tidak dapat disentuh apapun, karena masih dalam proses penyidikan dari pihak Inafis dan puslabfor Polri cabang Denpasar,Polresta Denpasar, KP3 dan AP 1," jelasnya.
Dilanjutkan, ada masih sisa-sisa asap yang nantinya akan  dilakukan penyedotan dari dalam guna dibawa keluar. 
"Asap sisa-sisa kemarin masih ada. Yang mana, asap-asap tersebut nantinya akan dibawa keluar dari ruangan tersebut," ujarnya.
Disampaikan, dari pengamatan sampai saat ini didalam (terminal keberangkatan domestik terkena kebakaran) paling parah yang terbakar plafon.
"Dari pengamatan saya tadi didalam,sampai saat ini yang rusak paling parah saya lihat plafonnya," ucapnya.
Dikatakan, target pemeriksaan akan dilakukan sampai siang ini. Sembari Arie menambahkan, jika telah selesai nantinya cek fisik akan dibongkar untuk dibersihkan poing-poing akibat kebakaran. Sehinga, oprasional dapat berjalan seperti biasa.(Agus/ika)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Dana Desa untuk Air Bersih Keperluan Rakyat

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

POM MIGO KAORI

POM MIGO KAORI

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ekonomi Vietnam Mampu Bertumbuh 8,02% Tahun 2025, Tantangan Bagi Indonesia untuk Benahi Perekonomian Secara Struktural

Ekonomi Vietnam Mampu Bertumbuh 8,02% Tahun 2025, Tantangan Bagi Indonesia untuk Benahi Perekonomian Secara Struktural