Banner Bawah

Kapolres Badung: Miliki Karakter Bersih dan Menyenangkan

Atmadja - atnews

2019-05-09
Bagikan :
Dokumentasi dari - Kapolres Badung: Miliki Karakter Bersih dan Menyenangkan
Slider 1

Badung 8/5 (Atnews) - Kapolres Badung AKBP Yudith Satriya Hananta, SIK mengingatkan personilnya untuk selalu menjaga kebersihan atau membiasakan hidup bersih mulai dari diri sendiri, tempat kerja sampai lingkungan sekitar.
"Segala sesuatu bila dilakukan berulang-ulang akan menjadi kebiasaan, kebiasaan bila dilakukan berulang-ulang akan menjadi tradisi, tradisi bila dilakukan berulang-ulang akan menjadi karakter, milikilah karakter yang bersih dan menyenangkan" himbau Kapolres
saat melaksanakan apel pimpinan, tepat pada pukul 08.00 wita dilapangan apel Polres Badung, Rabu, (8/5)
Orang nomor satu dijajaran Polres Badung ini juga Mengatakan patut bersykur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena selama pelaksanaan tugas terutama melaksanakan tugas pengamanan Pemilu 2019, mulai dari tahapan pungut, hitung hingga pleno tingkat Kabupaten berlangsung aman dan kondusif,
"Perjalanan kita masih panjang, disamping melaksanakan pengamanan di gudang logistik KPU, kantor Bawaslu, dan menunggu rekapitulasi penghitungan suara tingkat propinsi, kita juga masih dihadapkan pada Ops Keselamatan Agung 2019 serta nanti akan berlangsung Ops Ketupat Agung" Ungkap AKBP Yudith.
"Jagalah kesehatan dengan baik, rawat dan jaga kerukunan hidup kita mulai dari keluarga hingga masyarakat disekitar kita" imbuhnya.(*/ika)

,
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Antiga Siapkan TOSS untuk Sampah Plastik

Terpopuler

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

Galungan dan Kuningan

Galungan dan Kuningan

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud