Banner Bawah

Mas, Dinilai Tim Desa Wisata Award  Bali 

Atmadja - atnews

2019-06-13
Bagikan :
Dokumentasi dari - Mas, Dinilai Tim Desa Wisata Award  Bali 
Slider 1

Gianyar, 13/6 (Atnews ).Tim Penilai Pemberian Penghargaan Desa Wisata (Desa Wisata Award) Bali, menilai  Desa Mas Kecamatan Ubud sebagai desa wisata yang mewakili Gianyar pada lomba tahun in, Rabu (12/6). 
Anak Agung Mas Bagiawati Sekretaris Dinas Pariwisata Gianyar, melaporkan, melalui SK Bupati Nomor 429/E-02/HK/2017 Desa Mas ditetapkan sebagai desa wisata. 
Semenjak ditetapkan sebagai desa wisata,  kata Anak Agung Mas Bagiawati, telah tumbuh dan berkembang serta terwujudnya sapta pesona dalam meningkatkan  pembangunan desa serta manfaatnya bagi kesejehtaraam masyarakat. Sehingga wisatawan  semakin tertarik untuk berkunju)ng ke desa ini.
" Apalagi Gianyar dijuluki sebagai daerah gudangnya seni di Bali yang dikembangkan untuk mendukung industri pariwisata," terang AA Mas Bagiawati. 
Sementara itu Ni Nyoman Ayu Andriani Sekretaris yang mewakili Kepala Dinas Pariwisata Bali mengatakan, pengembangan desa wisata menjadi salah satu pilihan dalam menghadapi tantangan serta persaingan yang semakin berat di bidang pariwisata baik di Indonesia maupun  dunia. Terutama dengan banyaknya bermunculan destinasi wisata baru yang jauh lebih menarik. 
"Pemberian penghargaan Desa Wisata (Desa Wisata Award) sebagai salah satu wujud motivasi kepada Desa Wisata yang diharapkan bisa memaksimalkan peran strategis desa  dalam mendukung program pembangunan daerah Bali, khususnya dibidang kepariwisataan," demikian Andriani . (Mur/02).
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Imlek 2019 Wujudkan Keharmonisan

Terpopuler

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

Pimpinan DPRD Badung; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Pimpinan DPRD Badung; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud