Banner Bawah

Universitas Toyo Jepang Tertarik Dalami Yoga di IHDN Denpasar 

Atmadja - atnews

2019-07-05
Bagikan :
Dokumentasi dari - Universitas Toyo Jepang Tertarik Dalami Yoga di IHDN Denpasar 
Slider 1

Denpasar, 5/7 (Atnews) - Univeritas Toyo Jepang mendalami pembelajaran yoga Institut Hindu Dharma Negeri (IHDN) Denpasar untuk diterapkan dalam kurikulum perkuliahan kesehatan di Jepang.
“Kami ingin mengajak mahasiswa belajar yoga ketika musim dingin,” kata Tenaga Ahli Rektor Univeritas Toyo Akira  Kiuchi di Denpasar, Jumat (5/7).
Hal itu disampaikan ketika mengujungi IHDN sekaligus saling bertukaran cinderamata.
Ia mengatakan, pihaknya ingin adanya pertukaran informasi baik dosen (guru) dan mahasiswa antara kedua belah pihak.
Pembelajaran yoga akan dimasukkan ke dalam kurikulum kesehatan, karena membuat jurusan baru sangat ketat di Jepang.
Sementara itu, Rektor IHDN Denpasar Prof. Dr. I Gusti Ngurah Sudiana menyambut baik rencana kerjasama itu.
Disamping memperkenalkan yoga ala Bali, juga mampu menarik wisatawan mengunjungi Pulau Dewata.
Yoga tersebut memiliki ciri khas dan berbeda dengan yoga dikembangkan di India.
“Kami juga akan kerjasama riset dan penelitian sehingga ada peningkatan kualitas kampus,” ujarnya. (ART/02).
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Lusia Ineke: Perjuangkan Perempuan dan Anak demi Masa Depan

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia