Banner Bawah

Pengambilan Sumpah dan Janji Anggota DPRD Gianyar Masa Bakti 2019/2024 

Atmadja - atnews

2019-08-12
Bagikan :
Dokumentasi dari - Pengambilan Sumpah dan Janji Anggota DPRD Gianyar Masa Bakti 2019/2024 
Slider 1

Gianyar,12/8 (Atnews). Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)  masa bhakti 2019-2024 diambil Sumpah dan Janjinya dalam sidang Paripurna di gedung DPRD Kabupaten Gianyar, Senin (12/8).
Pengambilan sumpah dan janji ,  sedikit berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, anggota DRPD dan seluruh undangan hadir berbusana adat Bali.
Ida Ayu Sri Adriyanti Ketua Pengadilan Negeri Gianyar didampingi Rohaniwan (Sulinggih)., memandu pengucapan sumpah/janji sebanyak 40 anggota DPRD terpilih dalam Pilkada serentak tahun 2019.Sebelum sidang ditutup  ditetapkan Ketua dan Wakil Ketua Sementara I Wayan Tagel Winarta, dan I Gusti Ngurah Anom Masta Wakil ketua..
Gubernur Bali dalam sambutan yang dibacakan Bupati, I Made Mahayastra mengatakan, acara ini merupakan puncak dari seluruh rangkaian proses pelaksanaan pemilihan umum Presiden, Anggota DPR RI, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota. Kegiatan ini menjadi titik awal masa bakti anggota DPRD Kabupaten/Kota masa bakti 2019-2024.
Bupati, I Made Mahayastra berharap anggota DPRD  yang baru dilantik dapat mewakili aspirasi masyarakat di dapilnya, mewakili masyarakat secara umum serta bersinergi dengan eksekutif yang bermuara pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.(mur/02).
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Ramia Kawal Usaha Industri Pariwisata Bali

Terpopuler

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

Anggota Komisi II DPR RI Dr I Wayan Sudirta SH MH; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Anggota Komisi II DPR RI Dr I Wayan Sudirta SH MH; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud