Banner Bawah

Ashyana Candidasa Beri Penghargaan kepada Pecinta Lingkungan 

Atmadja - atnews

2019-08-20
Bagikan :
Dokumentasi dari - Ashyana Candidasa Beri Penghargaan kepada Pecinta Lingkungan 
Slider 1

Karangasem, 20/8 (Atnews) - Ashyana Candidasa Beach Resort memberikan penghargaan kepada para pencinta lingkungan.
Dengan menyerahkan Piagam Penghargaan Trash Hero atas dedikasinya terhadap kebersihan pantai tanpa plastik.
General Manager Ashyana Candidasa Beach Resort I Wayan Kariasa mengatakan pihaknya rutin menggelar bersih-bersih pantai.
Sekaligus melepas 74 Tukik ke laut untuk kembali kepada habitatnya sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan.
Acara diikuti sekitar 200 orang oleh para karyawan, anak-anak sekolah yang magang, para undangan, wisatawan serta di bantu oleh para Pecalang Desa Adat Bugbug, Pospol Candidasa, Bugbug Photographer serta dari team media.
Penghargaan diserahkan dalam mempringati HUT ke-74 Kemerdekaan RI 17 Agustus 2019 dengan upacara bendera yg dihadiri oleh perangkat kecamatan, desa dan para tetangga dilingkungan sekitar, PHRi, IHGMA serta para wisatawan juga tampak antosias dan senang sekali mengikuti acara tersebut.
Penghargaan juga diberikan kepada Nyoman Arta yang udah sejak 2012 menjaga habitat anak-anak Penyu yang ada di seputar Candidasa.
Serta memberikan penghargaan buat karyawan dan training terbaik, kepada Dewi Ratih Salon dan Jegeg Bagus Boutique atas dedikasinya kepada tim dibidang SDM tata kecantikan dan busana.
Setelah upacara Bendera dilanjutkan pemotongan Kue, dan Tumpeng yang dibagikan kepada undangan.
Kegiatan itu rutin dilaksanakan sehingga rasa nasionalis semangkin kuat.
Untuk itu, pihaknya selalu mengajak semua lapisan masyarakat sekitar untuk memperkuat Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). (ART/atm)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Gerakan Senam AW S3  Semakin Populer

Terpopuler

Bali Kebanjiran Timbulkan Kerusakan dan Trauma, Apa Strategi Mitigasi Pasca Rekor Hujan Ekstrem 10 September?

Bali Kebanjiran Timbulkan Kerusakan dan Trauma, Apa Strategi Mitigasi Pasca Rekor Hujan Ekstrem 10 September?

Garuda Wisnu Kencana dan Perubahan Sosial di Bali

Garuda Wisnu Kencana dan Perubahan Sosial di Bali

Sewa Pertokoan di Dalung

Sewa Pertokoan di Dalung

Gubernur Bali: Yayasan Kebaktian Proklamasi Harus Mampu Bangun Generasi Muda Bersaing Global

Gubernur Bali: Yayasan Kebaktian Proklamasi Harus Mampu Bangun Generasi Muda Bersaing Global

DPN PERADI SAI Mengangkat 64 Calon Advokat di Pengadilan Tinggi Denpasar, Diharapkan Advokat Baru Kuasi Teknologi

DPN PERADI SAI Mengangkat 64 Calon Advokat di Pengadilan Tinggi Denpasar, Diharapkan Advokat Baru Kuasi Teknologi

Danantara Dukung Pembanguan Waste to Energy di Bali, KMHDI Bali: Harus Lulus Uji Emisi

Danantara Dukung Pembanguan Waste to Energy di Bali, KMHDI Bali: Harus Lulus Uji Emisi