Banner Bawah

Multiplier Effect MICE, NPCI Harap PGConf.77ASIA 2019 Kembali Digelar

Artaya - atnews

2019-09-09
Bagikan :
Dokumentasi dari - Multiplier Effect MICE, NPCI Harap PGConf.77ASIA 2019 Kembali Digelar
Slider 1

Denpasar 9/9 (Atnews) - Ketua Dewan Pengurus Pusat (DPP) Nawa Cita Pariwisata Indonesia (NPCI) Gusti Kade Sutawa mengharapkan PGConf.ASIA 2019 kembali diadakan di Bali pada tahun mendatang.
Kegiatan itu sebagai konferensi tingkat dunia tentang seluruh aspek software database Open Source PostgreSQL.
“Ajang ini dapat menjadi destinasi Meeting, Incentive, Convention, Exhibition (MICE),” kata Sutawa yang juga Co-Hots PGConf.ASIA 2019 yang diikuti 20 negara di Denpasar, Senin (9/9).
Acara yang dibuka Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati. Juga dihadiri Dewan Pembina NCPI AA Yuniartha SH, Dewan Pembina Chandra Salim, Dewan Penasehat Komang Gede Subudi,SH, Anggota Pengurus Made Deix Sumitra dan Wayan Suarsa.
Menurutnya, wisatawan MICE memberikan multiplayer effect karena  orangnya jauh berkualitas.
Dengan memiliki lama tinggal yang cukup bervariasi maupun akan mengunjungi sejumlah obyek wisata .
Biasanya akan membeli cindera mata ciri khas produk lokal Bali.
Untuk itu, ajang itu agar digelar kembali secara rutin, mereka juga akan mempromosikan destinasi Bali dan Indonesia ketika kembali ke negaranya.
Apalagi mereka dari kalangan teknologi, tentunya mampu menyebarkan informasi jauh lebih pesat hingga pelosok dunia. (ART/02)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Manfaatkan Tol Laut, Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok

Terpopuler

Keutamaan Makna Brata Shivaratri dan Aktualisasinya Dewasa Ini

Keutamaan Makna Brata Shivaratri dan Aktualisasinya Dewasa Ini

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Bali Tuan Rumah Dharma Santi Nasional 2026, Vasudhaiva Kutumbakam: Nusantara Harmoni, Indonesia Maju

Bali Tuan Rumah Dharma Santi Nasional 2026, Vasudhaiva Kutumbakam: Nusantara Harmoni, Indonesia Maju

Landasan Historis dan Sastra Parisada

Landasan Historis dan Sastra Parisada

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut