Banner Bawah

Kadin-New Zealand Optimalkan Peluang Pariwisata dengan Kirim Barang Ekspor

Atmadja - atnews

2019-09-22
Bagikan :
Dokumentasi dari - Kadin-New Zealand Optimalkan Peluang Pariwisata dengan Kirim Barang Ekspor
Slider 1

Denpasar, 22/9 (Atnews) - Kamar Dagang Indonesia (Kadin) Bali akan membangun kerjasama New Zealand (Selandia Baru) dalam meningkatkan kunjungan wisatawasan datang ke Bali.
“Pergerakan wisatawan New Zealand datang ke Bali semakin membaik, tahun 2018 mencapai 128 ribu orang,” kata Ketua Umum Kadin Bali Made Ariandi di Denpasar, Minggu (22/9).
Untuk itu, potensi itu dapat digarap dengan baik dalam menarik minatnya berlibur ke Bali.
Hal itu disampaikan ketika menerima kunjungan Mr. Dr Jonathan Austin Ambassador of New Zealand to the Republic of Indonesia.
Dalam Kunjungannya Mr. Dr Jonathan Austin ingin membangun kerjasama dengan Bali melalui Kadin Bali.
Selain menambah kunjungan wisatawan, pihaknya meminta peluang-peluang kerjasama yang dapat dibangun bersama, seperti ekspor produk produk UMKM Bali yang dapat di Ekspor ke New Zealand.
Dengan dokumen-dokumen ekspor yang mewajibkan legalisir dari Kadin.
Upaya itu dalam mengoptimalkan peluang pariwisata yang ada, sehingga produk-produk kesenian Bali dipastikan laku.
Sekaligus memfasilitasi pengusaha-pengusaha yang akan melakukan ekspor. 
Kerjasama itu tetap menjaga dan melestarikan budaya Bali yang adi luhung, namun tetap memiliki daya saing sehingga mampu menghadapi persaingan global.(ART/02)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Manfaatkan Tol Laut, Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok

Terpopuler

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

DPRD Badung mengucapkan Hari Sumpah Pemuda

DPRD Badung mengucapkan Hari Sumpah Pemuda

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud