Banner Bawah

Berkat Pariwisata, Pesat Perkembangan LPD Desa Adat Canggu  

Atmadja - atnews

2019-09-23
Bagikan :
Dokumentasi dari - Berkat Pariwisata, Pesat Perkembangan LPD Desa Adat Canggu  
Slider 1

Canggu 23/9 (Atnews). Berkat kemajuan usaha industri pariwisata di Canggu, perkembangan LPD cukup pesat. Terutama dilihat dari pengelolaan aset yang mencapai Rp 271 M.
Kepala LPD Desa Adat Canggu Drs.I  Nyoman Siana di kantornya Senin (23/9) mengatakan, ramainya jumlah kunjungan wisatawan  mancanegara di Canggu, menjadikan perkembangan LPD ilut menggeliat. Mengingat, banyak pelaku usaha kecil yang bergerak di sektor pariwisata telah memanfaatkan LPD sebagai sumber dana usaha maupun investasi lainnya. .
"Sampai akhir Agustus aset kami sudah mencapai Rp 271 M dengan perolehan keuntungan mencapai Rp 5,4 M," terang Siana sembari menambahkan,  tahun 2019, target SHU sebesar Rp 7,8  ( naik 9%) dibanding tahun lalu dengan total keuntungan mencapai Rp 7,1 .
Ungkap Siana, persaingan antar lembaga keuangan seperti LPD maupun koperasi atau lembaga keuangan lainnya selama ini sangat kompetitif. Namun  LPD masih tetap dilirik oleh masyarakat dalam meminjam  dana untuk investasi maupun membuka usaha baru. 
"Kredit yang kita salurkan mendekati Rp 200 M," demikian Siana.
Untuk membuat agar LPD tetap menjadi pilihan, bagi nasabahnya, bulan depan (Oktober) 2019 akan diadakan gebyar LPD sekaligus memperingati HUT ke-28 dengan menyediakan berbagai hadiah.(mur/atm)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : ORI Bali Apresiasi Sikap Koster Memberantas Pemungutan Liar

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

ADVERTISING JAGIR
Official Youtube Channel

#Atnews #Jagir #SegerDumunTunas

ADVERTISING JAGIR Official Youtube Channel #Atnews #Jagir #SegerDumunTunas

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia