Banner Bawah

Duda Timur Raih Peringkat Pertama

Atmadja - atnews

2019-10-10
Bagikan :
Dokumentasi dari - Duda Timur Raih Peringkat Pertama
Slider 1

Denpasar, 10/10 (Atnews) - Desa Duda Timur Kabupaten Karangasem sebagai Peringkat (1) dalam Kategori Badan Publik Organisasi Peringkat Daerah Badan Publik Pemerintahan Desa dengan kualifikasi Sangat Informatif.
Penghargaan itu hasil Monitoring dan Evaluasi Badan Publik tahun 2019 atas kepatuhan terhadap Undang-undang Nomor 14 tahun 2018 tentang Keterbukaan Informasi Publik.
Saat penyerahan Penghargaan tersebut dihadiri oleh Wakil Gubernur (Wagub) Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Cok Ace).
“Keberhasilan ini tidak terlepas dari kerja keras semua tim dalam melayani masyarakat dengan baik secara digital,” kata Prebekel Desa Duda Timur, Kamis (10/10).
Pengembangan pelayanan secara digital melalui peluncuran Sm@rtdesa terus diinovasikan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Sm@rtdesa yang berbasis aplikasi untuk melayani masyarakat lebih cepat, aman dan nyaman.
Hal itu sebagai implementasi Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa.
 Inovasi yang dikembangkan untuk memberikan kemudahan dan kecepatan akses kepada masyarakat.
Fiturnya dilengkapi berita desa, smart budgeting, toko desa, maupun administrasi yang dapat dikases secara online. (ART/atm)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Debit Air Sungai Membesar, Bangunan Kichen Bayshore Hotel Roboh

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia