Banner Bawah

UNUD Peringati Hari Pahlawan

Atmadja - atnews

2019-11-11
Bagikan :
Dokumentasi dari - UNUD Peringati Hari Pahlawan
Slider 1

Jimbaran, 11/11 (Atnews) - Universitas Udayana memperingati Hari Pahlawan dengan upacara bendera di Lapangan Rektorat UNUD, Bukit Jimbaran, Senin 11 November 2019.
Menwa Batalyon A-901 Mayurajana-UNUD diberi kehormatan sebagai perangkat upacara. Dewa Gede Yudiarsana selaku komandan batalyon bertidak sebagai perwira upacara dan Teguh Eka Saputra bertindak sebagai komandan upacara. 
Sementara Rektor UNUD, Prof. Dr. dr. A.A Raka Sudewi, Sp. S(K) bertindak selaku inspektur upacara, diikuti oleh para dekan, staf, dan jajarannya beserta mahasiswa perwakilan dari tiap fakultas. 
Rektor pada kesempatan ini membacakan naskah pidato peringatan Hari Pahlawan Menteri Sosial RI yang mengambil tema “Aku Pahlawan Masa Kini” untuk menegaskan bahwa menjadi Pahlawan Masa Kini dapat dilakukan oleh siapapun dalam bentuk aksi - aksi nyata memperkuat keutuhan NKRI.
Proklamator Bung Karno pernah berkata "bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya". Untuk itu, peringatan Hari Pahlawan ini digelar untuk membangkitkan rasa cinta pada para pahlawan. 
Diharapkan setiap Warga Negara Indonesia memiliki semangat kepahlawanan dan tergerak hatinya untuk berjuang membangun negeri sesuai kemampuan dan profesi masing-masing. (Mum/02)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Weda Memperkuat Konsep Pembangunan Bali 

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Selamat Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia

Ingatkan OUV; Pertahankan Keaslian WBD UNESCO Subak Jatiluwih, Untuk Kepentingan Universal Umat Manusia di Dunia