Banner Bawah

Kemendikbud-Pasebaya Agung Bersinergi Ujicoba Model Pembelajaran Pascabencana

Atmadja - atnews

2019-11-13
Bagikan :
Dokumentasi dari - Kemendikbud-Pasebaya Agung Bersinergi Ujicoba Model Pembelajaran Pascabencana
Slider 1

Karangasem, 13/11 (Atnews) - Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI bersinergi dengan Pasemetonan Jagabaya (Pasebaya) Gunung Agung, melakukan penelitian ujicoba model pembelajaran pascabencana berbasis komunitas.
Kegiatan ini atas kerjasama Pusat Kurikulum dan Pembelajaran  dengan Pusat Penelitian  Kebijakan Pendidikan dan Kebudayaan, Kemdikbud, kata Ketua Rombongan Indah Pratiwi (Peneliti,  Pusat Penelitian Kebijakan Pendidikan dan Kebudayaan,  Balitbang, Kemdikbud) ketika mengunjungi Posko Induk Pasebaya Agung di Karangasem, Rabu (13/11).
Ia menjelaskan, pihaknya berusaha mengembangkan model pembelajaran pascabencana pada jenjang SD dan berlangsung selama enam hari, mulai 12-17 November 2019.
Program ini untuk mengoptimalkan partisipasi warga masyarakat di sekitar sekolah baik dalam hal kesiapsiagaan bencana, maupun mendukung kegiatan belajar setelah terjadinya bencana.
Sementara itu, Ketua Pasebaya Agung I Gede Pawana menyambut baik penelitian tersebut dalam memastikan anak-anak pascabenacana tetap menerima pembelajaran yang baik.
Oleh karena, pendidikan begitu penting bagi anak-anak yang menjadi bekal dalam melanjutkan estapet kepemimpinan bangsa.
Untuk itu, pendidikan tidak boleh putus pada pascabenacana.
Penelitian itu sebagai bukti keseriusan pemerintah dalam memastikan anak-anak bangsa mendapatkan pendidikan dengan layak menuju Indonesia maju. (ART/02)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : Dampak Gempa Berkekuatan 6 SR dan 52 Kali Gempa Susulan di Mentawai

Terpopuler

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Menatap Fajar Mentari Bali 2026, Gagal Kelola Sampah di Tengah Wacana Bali 100 Tahun

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

Anak Muda Bali Antusias Nikmati Kopi dan Be Guling Traktiran Gubernur Koster saat Rahina Tumpek Klurut

ADVERTISING JAGIR
Official Youtube Channel

#Atnews #Jagir #SegerDumunTunas

ADVERTISING JAGIR Official Youtube Channel #Atnews #Jagir #SegerDumunTunas

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Peran Strategis Media Mengawal Pembangunan Bali Berkelanjutan

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Birkenstock Bawa Perspektif Baru Tentang Kenyamanan Urban Lewat Kampanye Footbe Ecosystem

Ekonomi Vietnam Mampu Bertumbuh 8,02% Tahun 2025, Tantangan Bagi Indonesia untuk Benahi Perekonomian Secara Struktural

Ekonomi Vietnam Mampu Bertumbuh 8,02% Tahun 2025, Tantangan Bagi Indonesia untuk Benahi Perekonomian Secara Struktural