Banner Bawah

Debit Air Sungai Membesar, Bangunan Kichen Bayshore Hotel Roboh

Artaya - atnews

2019-02-08
Bagikan :
Dokumentasi dari - Debit Air Sungai Membesar, Bangunan Kichen Bayshore Hotel Roboh
Slider 1

Karangasem (Atnews) - Hujan deras yang terus mengguyur sebagian besar wilayah Kabupaten Karangasem menyebabkan debit air disejumlah sungai mengalami peningkatan yang cukup signifikan.
Seperti yang terjadi dikawasan sungai subak empelan Nyuh Tebel, Manggis, Karangasem. Debit air yang besar menggerus pondasi bangunan Kichen di Bayshore Hotel n Villa hingga riboh.
Menurut Kapolsek Manggis, Kompol. I Nengah Subangsawan, sebenarnya kerusakan bangunan dapur Hotel tersebut sudah terjadi pada Kamis (07/02). Hanya saja sore ini, Jumat (08/02) hujan kembali turun cukup lebat sehingga debit air disungai kembali membesar dan menghanyutkan kerusakan yang terjadi kemarin.
"Kalau bangunannya sudah roboh kemarin saat hujan lebat, Sekarang kembali turun hujan kemungkinan kembali menghanyutkan sisa material yang roboh tersebut," ujarnya.
Pihaknya sendiri memgalu sempat bertemu dengan Mr Bradley Wayne Griffiitlei warga negara Australia selaku pemilik Bayshore villa tersebut untuk berkordinasi agar segera menindaklanjuti material robohan mengingat situasi saat ini musim penghujan sehingga debit air bisa sewaktu - waktu kembali membesar. (GD)
Banner Bawah

Baca Artikel Menarik Lainnya : PKP2Trans Kemendes PDTT Ziarah ke Makam Makam Pionir Transmigrasi

Terpopuler

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

KJPP Bungkam, Tanah Seluas 1,8 Hektar Seharga Rp 13,4 M Dinilai Rp 4,7 M di Tanah Proyek PKB Klungkung

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

GTI se-Bali akan Temui Kajati Bali, Harap Masyarakat Sipil dan Aparat Penegak Hukum Menuju Bali Bersih Bebas dari  Korupsi

Pimpinan DPRD Bali; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Pimpinan DPRD Bali; Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Prodi HI FISIP UNSRI Gelar Career Coaching, Upaya Memperkuat Daya Saing Global Mahasiswa

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Suasta; Pemprov Bali Ragu, Investor 'Duluan Terbang' daripada Pesawat Bandara Bali Utara

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud

Bali Kaget Lagi: Kutabex Protes Keras Pembangunan Hotel Mercure Extension Kuta, Blokir Pemandangan Laut di Lahan Unud